Forkopimda Krejengan Laksanakan PAM dan Pendampingan Giat Vaksinasi Covid-19 HUT Bayangkara Ke 75 -->

Cari Blog Ini

RESOLUSITV

Translate

RESOLUSI TELEVISI

RESOLUSI TELEVISI
AKURAT DAN TERPECAYA

ENTRI YANG DI UNGGULKAN

Dugaan Tindak Pidana Korupsi, Kejari Tahan Mantan Sekda Labuhanbatu

Resolusitv.com | Labuhanbatu Tim Jaksa Penuntut Umum bidang tindak pidana khusus Kejaksaan Negeri Labuhanbatu menerima pelimpahan berkas per...

Forkopimda Krejengan Laksanakan PAM dan Pendampingan Giat Vaksinasi Covid-19 HUT Bayangkara Ke 75

RESOLUSITV
Kamis, Juli 01, 2021






Probolinggo-Resolusitv.com


Dalam rangka meningkatkan  vaksinasi untuk masyarakat, khususnya di wilayah Kec.Krejengan Kabupaten Probolinggo, Tim Vaksinasi Covid-19 melaksanakan kegiatan sosialisasi dan vaksinasi yang dirangkaikan bersama, bertempat di Puskesmas Krejengan . Kamis 1-07-2021


 Menyampaikan  pentingnya edukasi kepada masyarakat, terutama masalah keamanan tidak perlu merasa takut karena divaksin ini akan memberikan kekebalan terhadap tubuh sehingga tidak mudah tertular covid-19, dan walaupun terpapar tidak akan memberikan gejala yang berat hingga menyebabkan kematian, Meski demikian pihak puskesmas akan terus melakukan percepatan vaksinasi dengan berkoordinasi bersama lintas sektor setempat, Ujarnya.



Dengan Sasarannya vaksinasi kepada masyarakat Kec. Krejengan. Yang hadir sebanyak 230 orang. 


Pada pelaksanaan tersebut, Dipimpin langsung oleh  Doddy Kurniawan bersama 3 orang setap Kecamatan , Pelda Gandrik G( Batituut Ramil 0820/13 Krejengan ,Iptu Yuliana Kapolsek Krejengan bersama 7 orang anggotanya , Siti Maisaroh Kapusmas krejengan , Nakes 20 orang .  



Sementara itu,  Doddy Kuniawan  mengatakan, sebagai dukungan pemerintah Kecamatan pada program Vaksinasi Covid-19 , merupakan petugas pelayanan publik telah divaksinasi sehingga saat ini fokus pada masyarakat.


“Pemerintah Kecamatan Krejengan siap mendukung penyelenggaraan kegiatan tersebut dimana Pemerintah  akan selalu mengedukasi kepada masyarakat Kecamatan Krejengan untuk selalu Mengikuti Prokes  5M. Yaitu. Memakai masker, mencuci tangan dengan air yang mengalir, menjaga jarak, menghindari kerumunan dan membatasi mobilitas . Semoga pandemi Covid-19 ini segera berahir biar masarakat bisa beraktifitas seperti biasanya ucapnya .

(BB)